Bisa Jadi Inspirasi Modif, Suzuki Pajang 3 Mobil untuk Bertualang dan Bergaya Cafe

Suzuki XL7 camper van

Mobil bukan sekadar alat untuk transportasi semata. Namun jua bagian dari gaya hidup pecinta kendaraan tualang. Makanya, Suzuki Indomobil Sales (PT SIS) pajang tiga model modifikasi dengan tema nuansa alam dan cafe. Mereka adalah XL7 Camper Van, New Carry Surf Truck dan New Carry Coffee Truck. Anda dapat langsung berkunjung ke IIMS Hybrid 2022, tepatnya Hall A2, JIExpo, Kemayoran.

KEY TAKEAWAYS

  • Suzuki menarik perhatian pengunjung IIMS 2022 dengan mobil modifikasi

    Ada XL7 bergaya Camper Van, Carry Surf Truck dan Carry Coffee Truck
  • Yulius Purwanto, Head of Product Development PT SIS menerangkan. Selain sebagai daya tarik booth selama IIMS 2022. Mejengnya XL7 dan New Carry Pick Up hasil modifikasi juga bertujuan agar dapat dijadikan inspirasi bagi konsumen. “Kami sengaja memamerkan referensi kendaraan modifikasi, yang memang hadir dengan ragam fitur dan desain fungsional. Termasuk pula serbaguna. Inovasi ini kami lakukan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat terhadap kendaraan modifikasi, banyak fungsi. Nyaman serta aman digunakan untuk rekreasi keluarga, plus memiliki tampilan unik,” tuturnya.

    Suzuki ingin menawarkan pengalaman baru dan unik bagi konsumen. Setiap mobil modifikasi memberikan diharapkan dapat memberi pengalaman nyata bagi konsumen. Melalui tampilan, dekorasi tempat, musik latar dan aroma alam yang kian menguatkan konsep besutan masing-masing mobil.

     

    XL7 Camper Van

    Suzuki XL7 camper van

    Ambil contoh XL7, sebagai SUV yang dapat dibawa mengarungi ragam medan dimodifikasi berkonsep Camper Van. Sehingga bisa dipakai untuk bertualang maupun menikmati keindahan alam. Ketika masuk ke area booth, pengunjung dapat mencium aroma khas hutan saat berkemah. Pun dengan latar suara pepohonan plus suasana sesuai. Kalau berminat modifikasi serupa, ini racikannya.

    Ia datang dengan matte body color with graphic ornament, custom front guard, steel wheel with all-terrain tire. Terus custom suspension adjustment dan custom interior modification. Suzuki juga menambahkan peralatan dan perlengkapan modern. Sehingga XL7 Camper Van dapat digunakan untuk kemah, memasak, hingga bersantai bersama. Selain itu, mobil juga berbekal motorized roof tent with build in awning. Lanjut ada cooking equipment, interior cabinet, entertainment equipment (LCD monitor), portable refrigerator, portable generator, inverter kit, dan beach chair & table. Amat cocok diajak melancong ke alam terbuka.

    Baca Juga: Suzuki Luncurkan Varian Terbatas XL7 Alpha FF di IIMS Hybrid 2022

     

    Carry Surf Truck

    carry surf truck

    Tak kalah menarik perhatian. Suzuki turut melakukan modifikasi Carry Surf Truck. Ia dirancang untuk para pecinta aktivitas pantai maupun laut. Serta kerap membawa perlengkapan berselancar. Memiliki tampilan yang unik dan fungsional, mobil dibuat seikonik mungkin agar menekankan gaya hidup ekspresif dan penuh kebebasan. Rombakan terjadi lewat two tone body color, custom rack carrier, steel wheel with moon wheel cover. Lanjut new LED headlamp, new center front grille, dan custom beige interior color. Selain itu, mereka turut menambahkan beberapa perlengkapan seperti surfer cabinet, surf board, bicycle cruiser, roller awning, swim buoy, life buoy dan cooler box.

     

    Carry Coffee Truck

    carry coffee truck

    Bagi pelaku usaha. Carry Coffee Truck juga bisa dicermati. Pasalnya mobil amat cocok dijadikan sebagai moda usaha. Misal bidang UMKM di ranah kuliner seperti coffee shop. Suzuki memberikan referensi bagi pengunjung untuk dapat berbisnis tanpa terkendala lahan dan praktis. Sebab peralatan maupun perlengkapan dapat dibawa dalam satu kendaraan serba guna.

    Visual luar yang atraktif dapat dengan mudah dikenali konsumen. Suzuki melakukan ragam modifikasi seperti two tone body color, build roof with 3 doors, steel wheel with white stripe tire. Termasuk custom interior cabinet for coffee maker. Ada tambahan perlengkapan seperti LCD screen for coffee menu, LED lamp for 3 doors, coffee maker machine, pastry warmer machine, dan neon sign on side deck.

    “Suzuki memberikan referensi bagi konsumen dan pengunjung IIMS 2022 dalam melakukan modifikasi kendaraan. Yaitu melalui gaya dan tema menarik, namun tetap fungsional nan praktis. Selain itu, kedatangan tiga unit modifikasi ini menandakan bahwa produk-produk yang kami tawarkan. Benar-benar dapat disesuaikan dengan beragam gaya hidup, hobi maupun kebutuhan spesifik konsumen Indonesia,” pungkas Yulius. (Alx/Odi)

     

    Baca Juga: Nilai Jual Suzuki XL7 Alpha FF dan Perbedaan dari Varian Reguler

    Jelajahi Suzuki XL7

    • Tampak Depan Bawah Suzuki XL7
    • Tampak samping XL7
    • Tampak Grille XL7
    • Fog lamp depan XL7
    • Lampu depan XL7
    • Suzuki XL7 Drivers Side Mirror Front Angle
    • handle pintu XL7
    • Pelek XL7
    • Antena atap XL7
    • Roof rail XL7
    • Suzuki XL7 Front Side View
    • Tampak depan medium Suzuki XL7
    Suzuki XL7
    Rp 264 - 307,2 Juta Cicilan : Rp 6,02 Juta

    Model Mobil Suzuki

    Mobil Suzuki
    • Suzuki Ertiga
      Suzuki Ertiga
    • Suzuki XL7
      Suzuki XL7
    • Suzuki Jimny
      Suzuki Jimny
    • Suzuki Carry
      Suzuki Carry
    • Suzuki APV Arena
      Suzuki APV Arena
    • Suzuki Baleno
      Suzuki Baleno

    Don't Miss

    Baca Semua

    Artikel Unggulan

    Artikel yang direkomendasikan untuk anda

    Baca Semua

    Mobil Suzuki Unggulan

    • Yang Akan Datang

    Bandingkan & Rekomendasi

    Tren MPV

    • Yang Akan Datang

    Artikel Mobil Suzuki XL7 dari Carvaganza

    • Diler Suzuki Arista di Medan Jual Puluhan Mobil, XL7 Hybrid Jadi Primadona
      Diler Suzuki Arista di Medan Jual Puluhan Mobil, XL7 Hybrid Jadi Primadona
      Bangkit Jaya . 14 Nov, 2024
    • Beli Mobil Jelang Lebaran, Cek Beragam Promo Menarik Dari Suzuki
      Beli Mobil Jelang Lebaran, Cek Beragam Promo Menarik Dari Suzuki
      Anjar Leksana . 20 Mar, 2024
    • Best Functionality Award untuk Suzuki XL7 Hybrid oleh Carvaganza Editors' Choice Awards 2023
      Best Functionality Award untuk Suzuki XL7 Hybrid oleh Carvaganza Editors' Choice Awards 2023
      Setyo Adi . 14 Okt, 2023
    • Suzuki Sediakan Hadiah Jimny Untuk Pengunjung GIIAS 2023
      Suzuki Sediakan Hadiah Jimny Untuk Pengunjung GIIAS 2023
      Eka Zulkarnain H . 09 Agu, 2023
    • Suzuki XL7 Hybrid Dites Adu Irit, Segini Hasilnya
      Suzuki XL7 Hybrid Dites Adu Irit, Segini Hasilnya
      Tomi Tomi . 18 Jul, 2023

    Artikel Mobil Suzuki XL7 dari Oto

    • Berita
    • Artikel Feature
    • Road Test
    • Bengkel Siaga Suzuki Tersedia di 70 Lokasi Strategis
      Bengkel Siaga Suzuki Tersedia di 70 Lokasi Strategis
      Anjar Leksana . 15 Mar, 2025
    • Penjualan Suzuki Februari 2025 Masih Ditopang Carry dan XL7
      Penjualan Suzuki Februari 2025 Masih Ditopang Carry dan XL7
      Anjar Leksana . 14 Mar, 2025
    • Suzuki Catat Rekor Penjualan di IIMS 2025, New XL7 Hybrid Dominasi Penjualan
      Suzuki Catat Rekor Penjualan di IIMS 2025, New XL7 Hybrid Dominasi Penjualan
      Zenuar Yoga . 06 Mar, 2025
    • Persiapan Mudik Lebaran, Suzuki Beri Diskon Suku Cadang 15 Persen
      Persiapan Mudik Lebaran, Suzuki Beri Diskon Suku Cadang 15 Persen
      Anjar Leksana . 04 Mar, 2025
    • Promo Diskon Onderdil dan Aksesori Suzuki di IIMS 2025
      Promo Diskon Onderdil dan Aksesori Suzuki di IIMS 2025
      Anjar Leksana . 21 Feb, 2025
    • Seleksi Low SUV Incaran Bulan Ini, Ada Rush, BR-V, Terios, Stargazer X, Xpander Cross
      Seleksi Low SUV Incaran Bulan Ini, Ada Rush, BR-V, Terios, Stargazer X, Xpander Cross
      Setyo Adi Nugroho . 25 Apr, 2025
    • Ganti Mobil ke Low SUV, Berikut Daftar Harganya Terkini
      Ganti Mobil ke Low SUV, Berikut Daftar Harganya Terkini
      Setyo Adi Nugroho . 10 Apr, 2025
    • Pilihan Low SUV Jelang Lebaran, Seharga Mulai Rp200 Jutaan
      Pilihan Low SUV Jelang Lebaran, Seharga Mulai Rp200 Jutaan
      Alvando Noya . 13 Mar, 2025
    • Seleksi Low SUV yang Layak Jadi Pertimbangan di Awal 2025
      Seleksi Low SUV yang Layak Jadi Pertimbangan di Awal 2025
      Alvando Noya . 04 Feb, 2025
    • 7 Mobil Hybrid yang Bisa Jadi Pertimbangan di Awal 2025
      7 Mobil Hybrid yang Bisa Jadi Pertimbangan di Awal 2025
      Muhammad Hafid . 01 Feb, 2025
    • First Drive New Suzuki XL7 Hybrid: Si Paling Masuk Akal di Kelasnya!
      First Drive New Suzuki XL7 Hybrid: Si Paling Masuk Akal di Kelasnya!
      Ardiantomi . 28 Jul, 2023
    • Road Test Suzuki XL7 Alpha AT: Kenikmatan Ertiga dengan Poin Ekstra (Part-2)
      Road Test Suzuki XL7 Alpha AT: Kenikmatan Ertiga dengan Poin Ekstra (Part-2)
      Anindiyo Pradhono . 13 Jul, 2020
    • Road Test Suzuki XL7 Alpha AT: Amunisi Pemain Baru (Part-1)
      Road Test Suzuki XL7 Alpha AT: Amunisi Pemain Baru (Part-1)
      Anindiyo Pradhono . 13 Jul, 2020
    • First Drive Suzuki XL7: Menyingkap Misteri SUV Berbasis Ertiga
      First Drive Suzuki XL7: Menyingkap Misteri SUV Berbasis Ertiga
      Wahyu Hariantono . 18 Feb, 2020