GIIAS 2022: Mitsubishi Xpander Cross Bersolek, Sekarang Hanya 2 Varian

xpander cross 2022

 

Mitsubishi Xpander Cross disegarkan pakai wajah mirip Xpander. Tak hanya muka baru, tapi juga mendapat tambahan berbagai fitur, keamanan dan kenyamanan. Model baru ini juga diimbangi dengan kemampuan berkendara dan peningkatan yang lebih baik pada fitur keamanan dan kontrol kendaraan.

Naoya Nakamura, Presiden Direktur PT MMKSI mengungkapkan Mitsubishi menghadirkan pengalaman “Life’s Adventure” sebagai konsep branding terbaru. Ini mengedepankan perjalanan setiap orang lewat beragam kegiatan menarik di booth pameran Mitsubishi.

“Menggabungkan produk berkualitas tinggi dengan layanan purna jual yang memuaskan konsumen menjadi bagian dari Life’s Adventure kami. Segala upaya ditujukan untuk memberikan pengalaman terbaik bersama Mitsubishi Motors bagi masyarakat Indonesia,” ucap Nakamura dalam sambutannya.

Perubahan Xpander Cross tampak dari sisi eskterior. Kini gaya t-shape headlamp, bemper depan dan belakang dengan desain yang lebih agresif. Selain itu ada pelek 17 inci gaya baru, foglamp berteknologi LED, desain grille trapezoid dan wheel arc moulding yang makin membuat Xpander Cross terlihat tangguh.

Baca Juga: Segini Selisih Harga Mitsubishi Xpander Cross CVT Baru dan Bekas

 

xpander cross 2022

Interiornya menawarkan kemewahan dan kenyaman lewat kabin yang luas dan bahan berkualitas tinggi. Beragam tempat penyimpanan membuat Xpander Cross layak disebut mobil keluarga dengan konfigurasi kursi flexibel.

Fitur terbaru di dalamnya antara lain wireless charger, meter cluster LCD berukuran 8 inci, dan lingkar kemudi desain baru. Hadir juga micron air filtration untuk sirkulasi udara dalam kabin yang lebih baik.

Peranti keselamatan lainnya antara lain sistem pengereman AYC, yang meningkatkan performa saat menikung. Sistem ini bekerja bersama ABS dan Active stability control untuk mendukung keselamatan dan kenyamanan berkendara di berbagai cuaca. Sebagai pelengkap, hadir juga multi around monitor yang menghadirkan tampilan di sekitar kendaraan.

Xpander Cross terbaru kini dijual dalam dua varian: CVT premium package dan pilihan transmisi manual. Mitsubishi memberikan lima pilihan warna yakni quartz white pearl, jet black mica, blade silver metallic, graphite gray metallic, dan green bronze metallic. New Xpander Cross dijual Rp335,75 juta untuk varian CVT Premium Package. Varian transmisi manual ditawarkan dengan harga Rp309,95 juta. (Sta/Odi)

 

Baca Juga: Begini Bocoran Tampilan Mitsubishi Xpander Cross Facelift 2023 untuk Indonesia

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • Hyundai Bangun Proyek Hidrogen dari Sampah Pertama di Indonesia, Target Operasi 2027
    Hyundai Bangun Proyek Hidrogen dari Sampah Pertama di Indonesia, Target Operasi 2027
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Hyundai Palisade Terbaru Meluncur di New York, Tampil Lebih Mewah Andalkan Hybrid
    Hyundai Palisade Terbaru Meluncur di New York, Tampil Lebih Mewah Andalkan Hybrid
    Alvando Noya . Hari ini
  • Toyota Indonesia Recall Alphard: Periksa Front Hood Moulding dan Alternator Pulley
    Toyota Indonesia Recall Alphard: Periksa Front Hood Moulding dan Alternator Pulley
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Xpeng X9 Facelift Debut Global di Hong Kong, Simak Perubahannya
    Xpeng X9 Facelift Debut Global di Hong Kong, Simak Perubahannya
    Zenuar Yoga . 17 Apr, 2025
  • Dewa United X MSRT Turun di Kejurnas Sprint Rally, Optimis Raih Gelar Juara
    Dewa United X MSRT Turun di Kejurnas Sprint Rally, Optimis Raih Gelar Juara
    Alvando Noya . 17 Apr, 2025

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Lexus "Nyeni" di Milan Design Week 2025
    Lexus "Nyeni" di Milan Design Week 2025
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • MPMX Kantongi Pendapatan Rp15,8 Triliun, Bisnis Otomotif Jadi Penyokong
    MPMX Kantongi Pendapatan Rp15,8 Triliun, Bisnis Otomotif Jadi Penyokong
    Anjar Leksana . 17 Apr, 2025
  • Xpeng Luncurkan MPV X9 2025 di Hongkong: Apa yang Baru?
    Xpeng Luncurkan MPV X9 2025 di Hongkong: Apa yang Baru?
    Zenuar Yoga . 17 Apr, 2025
  • Great Wall Motor Tampilkan Tank 500 HEV dan Haval Jolion di OTO Mall Exhibition
    Great Wall Motor Tampilkan Tank 500 HEV dan Haval Jolion di OTO Mall Exhibition
    OTO . 17 Apr, 2025
  • Daihatsu Kuartal Pertama 2025: Sigra Tetap Mendominasi Penjualan
    Daihatsu Kuartal Pertama 2025: Sigra Tetap Mendominasi Penjualan
    Alvando Noya . 17 Apr, 2025
  • Impresi Jeep Wrangler 4-Doors Rubicon 2025, Apa yang Baru?
    Impresi Jeep Wrangler 4-Doors Rubicon 2025, Apa yang Baru?
    Setyo Adi Nugroho . 17 Apr, 2025
  • Ford Everest Sport Next-Gen: SUV Tangguh, Nyaman, dan Canggih di Harga Terjangkau
    Ford Everest Sport Next-Gen: SUV Tangguh, Nyaman, dan Canggih di Harga Terjangkau
    Muhammad Hafid . 17 Apr, 2025
  • Mengulas Fitur Keselamatan Ford Everest Sport 4x2, Bikin Tenang di Segala Medan
    Mengulas Fitur Keselamatan Ford Everest Sport 4x2, Bikin Tenang di Segala Medan
    Alvando Noya . 15 Apr, 2025
  • Porsche Panamera, Partner Liburan Ideal di Tengah Jakarta yang Lengang
    Porsche Panamera, Partner Liburan Ideal di Tengah Jakarta yang Lengang
    Wahyu Hariantono . 15 Apr, 2025
  • 5 Fakta Menarik Chery J6, SUV Listrik Tangguh dan Stylish
    5 Fakta Menarik Chery J6, SUV Listrik Tangguh dan Stylish
    OTO . 14 Apr, 2025
  • Pentingnya Ganti Oli Kompresor AC Mobil Secara Rutin
    Pentingnya Ganti Oli Kompresor AC Mobil Secara Rutin
    Muhammad Hafid . 15 Apr, 2025
  • Waspada Bahu Jalan dan Pahami Aturannya
    Waspada Bahu Jalan dan Pahami Aturannya
    Setyo Adi Nugroho . 28 Mar, 2025
  • Lawan Kantuk saat Perjalanan Mudik, Pakai Cara Ini
    Lawan Kantuk saat Perjalanan Mudik, Pakai Cara Ini
    Setyo Adi Nugroho . 27 Mar, 2025
  • 5 Hal yang Mesti Disiapkan saat Mudik Bareng si Kecil Pakai Mobil Pribadi
    5 Hal yang Mesti Disiapkan saat Mudik Bareng si Kecil Pakai Mobil Pribadi
    Anjar Leksana . 26 Mar, 2025
  • Tips Berkendara Nyaman dan Aman Selama Puasa Ramadhan
    Tips Berkendara Nyaman dan Aman Selama Puasa Ramadhan
    Alvando Noya . 18 Mar, 2025
  • Road Test Hyundai Tucson 1.6T-GDi HEV: Seperti Nyetir EV!
    Road Test Hyundai Tucson 1.6T-GDi HEV: Seperti Nyetir EV!
    Anjar Leksana . 09 Apr, 2025
  • Road Test Mazda CX-80 PHEV: Performa Andal di Medan Pegunungan!
    Road Test Mazda CX-80 PHEV: Performa Andal di Medan Pegunungan!
    Muhammad Hafid . 22 Mar, 2025
  • Road Test Haval Jolion Ultra HEV: Enak Buat ke Luar Kota
    Road Test Haval Jolion Ultra HEV: Enak Buat ke Luar Kota
    Alvando Noya . 13 Mar, 2025
  • Test Drive BYD Sealion 7: Di Mana Letak Kelebihannya?
    Test Drive BYD Sealion 7: Di Mana Letak Kelebihannya?
    Eka Zulkarnain . 03 Mar, 2025
  • First Drive Chery Tiggo Cross: Mengancam Lawan dengan Paket Fitur dan Harga!
    First Drive Chery Tiggo Cross: Mengancam Lawan dengan Paket Fitur dan Harga!
    Setyo Adi Nugroho . 12 Feb, 2025