MV Agusta RVS#1, Si Buas nan Eksotis!

ROMA, 18 Juni 2017 -- MV Agusta terkenal dengan motor asal Italia yang mempunyai tampilan eksotis dan mesin unik 3 silinder yang agresif. Contohnya MV Agusta F4 dengan liuk bodi motor yang seksi dan MV Agusta Dragster yang kontras bernuansa street fighter. MV Agusta belum lama ini sukses meluncurkan varian terbarunya yakni MV Agusta RVS#1. Nama RVS pada MV Agusta ini dimaksudkan produksi khusus dari Brand RVS (Reparto Veicoli Speciali) sebuah divisi produksi khusus motor motor terbatas yang eksotis dari MV Agusta. RVS sendiri memilik pusat riset yang dinamakan CRC (Castiglioni Research Center) yang secara keseluruhan dibangun secara handmade dan limited Edition. CRC tak hanya membangun penampilan yang eksotis melainkan memberikan perubahan signifikan pada sektor mesin MV Agusta ini. Hasil Riset RSV#1 ini tembus EURO 4. Penggunaan material titanium pada tangki dan rangka baja yang berkolaborasi aluminium khusus yang biasa digunakan untuk pesawat terbang menjadikan bobot motor ini hanya 160 kg. Penyempurnaan rangka ini menggendong mesin 3 silinder yang diklaim mampu mendongkrak tenaga 150 hp! Bayangkan saja jika motor MV Agustra Dragster 800 hanya memuntahkan tenaga 125 hp dengan bobot yang lebih berat sedangkan MV Agusta RVS#1 hanya seberat motor 250 cc yang beredar di indonesia. RVS#1 menggunakan stang under yoke. Lampu utama menggunakan LED berteknologi Integrated inertial yang dapat beradaptasi ke kiri atau kekanan saat menikung. Desain yang mirip Dragster 800 ini makin beringas dengan disematkannya knalpot full Titanium lansiran SC-Project. Selain itu CRC juga mengembangkan Riding-Mode yang lebih spesifik demi memberikan pengalaman Riding ekslusif untuk pengguna RVS#1. Mantap! SYAIFUL ACHMAD

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Federal Oil Tawarkan Promo Menarik, Ada Hadiah Tiket MotoGP!
    Federal Oil Tawarkan Promo Menarik, Ada Hadiah Tiket MotoGP!
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2025
  • Suzuki Indonesia Beri Warna Baru Met Sonoma Red untuk V-Strom 250SX
    Suzuki Indonesia Beri Warna Baru Met Sonoma Red untuk V-Strom 250SX
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2025
  • Khusus Pengguna Skutik! Ada Promo Servis Hari Kartini di AHASS Jakarta-Tangerang
    Khusus Pengguna Skutik! Ada Promo Servis Hari Kartini di AHASS Jakarta-Tangerang
    Zenuar Yoga . 21 Apr, 2025
  • Harga Masih Terjangkau, New Honda CB150 Verza 2025 Punya Warna Baru
    Harga Masih Terjangkau, New Honda CB150 Verza 2025 Punya Warna Baru
    Anjar Leksana . 16 Apr, 2025
  • Mirip Honda Dream, Lihat Spesifikasi Solar Proud CBS 2025
    Mirip Honda Dream, Lihat Spesifikasi Solar Proud CBS 2025
    Anjar Leksana . 14 Apr, 2025
  • Bujet Terbatas? Ini Pilihan Motor Murah yang Tetap Fungsional
    Bujet Terbatas? Ini Pilihan Motor Murah yang Tetap Fungsional
    Zenuar Yoga . 24 Apr, 2025
  • Ketahui Harga Promo CFMoto Papio XO-2 dan Detail Spesifikasinya
    Ketahui Harga Promo CFMoto Papio XO-2 dan Detail Spesifikasinya
    Anjar Leksana . 23 Apr, 2025
  • 8 Fitur Unggulan Yamaha Gear Ultima yang Layak Dipertimbangkan
    8 Fitur Unggulan Yamaha Gear Ultima yang Layak Dipertimbangkan
    Zenuar Yoga . 22 Apr, 2025
  • WMoto Swiftbee 125 cc Desainnya Menarik! Harga Lebih Murah dari Scoopy
    WMoto Swiftbee 125 cc Desainnya Menarik! Harga Lebih Murah dari Scoopy
    Anjar Leksana . 22 Apr, 2025
  • Yamaha R25 MY 2025 Pakai Mesin Baru dan Lebih Canggih, Ini Bedanya dengan Versi Lama
    Yamaha R25 MY 2025 Pakai Mesin Baru dan Lebih Canggih, Ini Bedanya dengan Versi Lama
    Zenuar Yoga . 21 Apr, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . 21 Apr, 2025
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Zenuar Yoga . 18 Mar, 2025
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025
  • First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    Bangkit Jaya Putra . 16 Jan, 2025
  • First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    Zenuar Yoga . 02 Jan, 2025