Skema Kredit Yamaha Nmax September 2021, Angsuran Mulai Rp1 Jutaan

Yamaha NMax Connected

Ada tiga tawaran NMax terbaru yang bisa dinikmati oleh konsumen Indonesia. Tipe standar dijual Rp30,2 juta, tipe Connected Rp31,450 juta dan versi tertinggi (Connected/ABS) Rp34,3 juta OTR Jakarta. Bila Anda ingin memboyong secara kredit, cari tahun dulu skema dan cicilannya.

Yamaha NMax versi standar, uang pangkal termurah sebesar Rp3 juta atau 10 persen dari harga jual. Cicilan tercepat disediakan selama 12 bulan, dan dana yang harus dikeluarkan Rp2,786 juta/bulan. Pilihan selanjutnya bisa dengan kredit 2 tahun, duit yang digelontorkan sebanyak Rp1,664 juta/bulan. Bisa juga untuk 3 tahun cicilan. Jumlah yang wajib dibayar Rp1,308 juta/bulan.

Jika skema kredit di atas masih dirasa besar, bisa disiasati dengan membayar Down Payment (DP) sebesar Rp9 juta atau 30 persen dari harga tertera. Jadi per bulan cuma kena Rp2,167 juta selama 1 tahun. Atau dengan angsuran selama 2 tahun, jumlah yang harus Anda bayar Rp1,294 juta/bulan. Ingin lebih murah lagi, bisa menambah lama cicilan. Selama 3 tahun cukup membayar Rp1,018 juta.

Selanjutnya buat tipe tengah atau Yamaha NMax Connected. Sesuai ketentuan pihak leasing, nominal termurah untuk Down Payment (DP) minimal 10 persen dari harga tertera. Budget yang harus dikeluarkan berarti sebesar Rp3,145 juta. Jika ambil tempo 1 tahun, Anda harus menebus Rp2,9 juta/bulan. Untuk 2 tahunnya, Anda dikenakan biaya Rp1,732 juta/bulan. Lebih murah lagi dengan lama angsuran 3 tahun, cuma bayar Rp1,362 juta/bulan.

Bisa juga dengan membayar DP lebih besar, Rp9,435 juta atau 30 persen dari harga brosur. Uang muka segitu, angsuran paling rendahnya Rp1 jutaan dengan lama pembayaran 35 bulan. Kemudian Rp1,348 juta/bulan selama 2 tahun atau Rp2,256 juta/bulan selama 1 tahun.

Selanjutnya jika mau meminang Yamaha NMax Connected/ABS, siapkan DP (Down Payment) minimal Rp3,430 juta. Buat 12 bulan Anda harus sedia uang Rp3,164 juta. Untuk tempo 24 bulan bisa membayar Rp1,889 juta, dan 3 tahun Rp1,486 juta.

Bisa juga dengan uang muka Rp10,290 juta. Dengan skema kredit paling cepat, diperlukan duit Rp2,461 juta untuk membayar tiap bulan. Pilihan lainnya, Anda dapat menyetor Rp1,470 juta selama 24 bulan. Atau yang paling murah Rp1,156 juta buat lama cicilan 36 bulan.

Angka di atas yang kami berikan ini bersumber dari simulasi kredit motor yang ada di web resmi Yamaha Indonesia. Tentunya besaran yang dijabarkan hanya sebagai gambaran, tidak bisa menjadi patokan. Karena setiap diler dari masing-masing daerah, harganya tidak sama. (Bgx/Odi)

 

Baca Juga: Touring Makin Asyik Berkat Keunggulan All New Yamaha NMax Connected ABS

 

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Khusus Pengguna Skutik! Ada Promo Servis Hari Kartini di AHASS Jakarta-Tangerang
    Khusus Pengguna Skutik! Ada Promo Servis Hari Kartini di AHASS Jakarta-Tangerang
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Harga Masih Terjangkau, New Honda CB150 Verza 2025 Punya Warna Baru
    Harga Masih Terjangkau, New Honda CB150 Verza 2025 Punya Warna Baru
    Anjar Leksana . 16 Apr, 2025
  • Mirip Honda Dream, Lihat Spesifikasi Solar Proud CBS 2025
    Mirip Honda Dream, Lihat Spesifikasi Solar Proud CBS 2025
    Anjar Leksana . 14 Apr, 2025
  • Ducati dan Lamborghini Hadirkan Panigale V4 Lamborghini, Superbike Kolektor Edisi Terbatas
    Ducati dan Lamborghini Hadirkan Panigale V4 Lamborghini, Superbike Kolektor Edisi Terbatas
    Muhammad Hafid . 11 Apr, 2025
  • Royal Enfield Catat Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa, Tembus 1 juta Unit
    Royal Enfield Catat Penjualan Tertinggi Sepanjang Masa, Tembus 1 juta Unit
    Zenuar Yoga . 11 Apr, 2025
  • Yamaha R25 MY 2025 Pakai Mesin Baru dan Lebih Canggih, Ini Bedanya dengan Versi Lama
    Yamaha R25 MY 2025 Pakai Mesin Baru dan Lebih Canggih, Ini Bedanya dengan Versi Lama
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Praktis Bawa Banyak Barang Pakai Yamaha Gear Ultima Hybrid!
    Praktis Bawa Banyak Barang Pakai Yamaha Gear Ultima Hybrid!
    Bangkit Jaya Putra . 14 Apr, 2025
  • Tiga Naked Bike Terbaru, Cocok Dipinang Pascalebaran 2025
    Tiga Naked Bike Terbaru, Cocok Dipinang Pascalebaran 2025
    Zenuar Yoga . 14 Apr, 2025
  • Irit! Konsumsi BBM Yamaha Gear Ultima Hybrid Tembus di 74 Km/Liter
    Irit! Konsumsi BBM Yamaha Gear Ultima Hybrid Tembus di 74 Km/Liter
    Bangkit Jaya Putra . 12 Apr, 2025
  • Harga Beda Tipis, Pilih Suzuki Address Playful atau Yamaha Gear Ultima Hybrid S?
    Harga Beda Tipis, Pilih Suzuki Address Playful atau Yamaha Gear Ultima Hybrid S?
    Zenuar Yoga . 10 Apr, 2025
  • Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Tips Rawat Baterai Motor Listrik Agar Awet ala United E-Motor
    Bangkit Jaya Putra . Hari ini
  • Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Wajib Lakukan Ini Bila Motor Ditinggal Mudik Lebaran
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Biar Aman, 7 Komponen Ini Wajib Diperiksa Sebelum Mudik Menggunakan Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2025
  • Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Terpaksa Mudik Pakai Motor, Perhatikan Hal Ini Sebelum Berangkat
    Zenuar Yoga . 18 Mar, 2025
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Test Ride Maka Cavalry: Jadi Standar Skutik Listrik Lokal yang Ideal
    Bangkit Jaya Putra . 04 Mar, 2025
  • First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    First Ride 4 Model QJMotor: Mana yang Cocok untuk Anda?
    Zenuar Yoga . 03 Mar, 2025
  • Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Test Ride New Honda PCX 160 Roadsync: Teknologi Tepat Guna untuk Berkendara Nyaman
    Setyo Adi Nugroho . 27 Feb, 2025
  • First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    Bangkit Jaya Putra . 16 Jan, 2025
  • First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    Zenuar Yoga . 02 Jan, 2025