Suzuki GSX-R 150 Siap Diperkenalkan Andrea Iannone 18 Februari Mendatang

JAKARTA, 3 Februari 2017 - PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) siap meluncurkan motor anyar miliknya GSX-R150 dan GSX-S150. Rencananya, peluncuran tersebut akan dilangsungkan pada 18 Februari 2017 mendatang. Perkenalan akan dilangsungkan cukup besar karena nantinya akan dihadiri oleh dua pembalap tim MotoGP Suzuki Ecstar, Andrea Iannone dan Alex Rins. “Tanggal 18 Februari 2017, kami akan meluncurkan kembali GSX-R150 dan GSX-S150 di Citos (Cilandak Town Square Jakarta Selatan). Dan akan langsung dikenalkan oleh Andrea Iannone dan Alex Rins,” kata Seiji Itayama, Managing Director 2W PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Kehadiran dua pembalap Suzuki Ecstar tentunya menjadi momentum baik untuk bisa mendongkrak citra motor sport Suzuki kelas 150cc di tanah Air. Dengan adanya dua pembalap tim Suzuki Ecstar, Iannone dan Alex Rins diharapkan bisa membawa keberuntungan bagi GSX-R150 dan GSX-S150 di pasar domestik dan ekspor. Di Indonesia, Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 akan menghadapi dua rival terberatnya yaitu, all-new Honda CBR150R serta all-new Yamaha R15 di kelas 150cc. Selain harga yang jauh lebih murah dibanding rivalnya, motor dengan fairing penuh ini juga akan berjuang merebut hati konsumen Indonesia dengan sejumlah keunggulan salah satunya teknologi Key-Less Ignition System yang pertama di kelasnya. Baca juga: Satu Suzuki GSX Lahir Setiap 97 Detik di Bekasi Baca juga: Mengintip Proses Pembuatan Suzuki GSX-R 150 dan GSXS-150 Kedua motor sport itu diproduksi di pabrik Suzuki Tambun, Bekasi. Selain untuk pasar roda dua dalam negeri, SIS juga ekspor GSX-R150 dan GSX-S150 ke Eropa, Jepang, Amerika Latin, ASEAN, Australia, Middle East. Motor sport fairing Suzuki GSX-R150 dan GSX-S150 ini pun juga dilengkapi Easy Start System untuk memudahkan menyalakan mesin, lampu depan LED dan speedometer LCD. ANDHIKA KRESNA

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Motor Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Motor dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • Indomobil Emotor Rilis Motor Listrik Adora, Harganya Rp24 Jutaan
    Indomobil Emotor Rilis Motor Listrik Adora, Harganya Rp24 Jutaan
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Keseruan 500 Bikers Honda PCX Bertemu Joan Mir dan Luca Marini
    Keseruan 500 Bikers Honda PCX Bertemu Joan Mir dan Luca Marini
    Zenuar Yoga . 04 Feb, 2025
  • Motul Indonesia Umumkan Tiga Pemenang Undian "Kebut Hadiah Motul"
    Motul Indonesia Umumkan Tiga Pemenang Undian "Kebut Hadiah Motul"
    Zenuar Yoga . 03 Feb, 2025
  • Polytron Kasih Diskon Rp5 Juta untuk Pembelian Fox-R dan Fox-S
    Polytron Kasih Diskon Rp5 Juta untuk Pembelian Fox-R dan Fox-S
    Anjar Leksana . 03 Feb, 2025
  • Yamaha MT-15 Punya Warna Baru, Tampil Lebih Agresif
    Yamaha MT-15 Punya Warna Baru, Tampil Lebih Agresif
    Zenuar Yoga . 28 Jan, 2025
  • Rekomendasi 7 Motor Listrik Menarik di 2025
    Rekomendasi 7 Motor Listrik Menarik di 2025
    Zenuar Yoga . 04 Feb, 2025
  • Line-up Maxi Yamaha 155 Terbaru Awal 2025, Pilih Mana?
    Line-up Maxi Yamaha 155 Terbaru Awal 2025, Pilih Mana?
    Zenuar Yoga . 14 Jan, 2025
  • Kaleidoskop 2024: Daftar Moge yang Meluncur Tahun Ini (Part-2)
    Kaleidoskop 2024: Daftar Moge yang Meluncur Tahun Ini (Part-2)
    Zenuar Yoga . 30 Des, 2024
  • Kaleidoskop 2024: Daftar Moge yang Meluncur Tahun Ini (Part-1)
    Kaleidoskop 2024: Daftar Moge yang Meluncur Tahun Ini (Part-1)
    Zenuar Yoga . 30 Des, 2024
  • Kaleidoskop 2024: Deret Skutik Baru Meluncur Tahun Ini
    Kaleidoskop 2024: Deret Skutik Baru Meluncur Tahun Ini
    Zenuar Yoga . 27 Des, 2024
  • Bedakan Busi Asli dan Palsu Sangat Mudah, Ini Caranya!
    Bedakan Busi Asli dan Palsu Sangat Mudah, Ini Caranya!
    Zenuar Yoga . 24 Jun, 2024
  • Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Tips Mudah Menjaga Keawetan Cat Doff pada Motor
    Alvando Noya . 10 Mei, 2024
  • Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Agar Tetap Optimal, Lakukan Hal Ini Setelah Motor Dipakai Mudik
    Zenuar Yoga . 16 Apr, 2024
  • Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Supaya Vespa Matic Anda Tetap Bugar saat Ditinggal Mudik, Lakukan Ini
    Zenuar Yoga . 08 Apr, 2024
  • Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Cara Mudah Merawat Sistem Pengereman Sepeda Motor
    Zenuar Yoga . 27 Mar, 2024
  • First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    First Ride Yamaha Aerox Alpha: Pembuktian Matic Sport Bukan Cuma Gimik
    Bangkit Jaya Putra . 16 Jan, 2025
  • First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    First Ride Honda CUV e: Senyap dan Bertenaga
    Zenuar Yoga . 02 Jan, 2025
  • First Dijual Nyaris Rp200 Juta, Begini Rasa Berkendara Vespa Listrik ElettricaRide Honda CUV e:, Cocok Buat Mobilitas Harian
    First Dijual Nyaris Rp200 Juta, Begini Rasa Berkendara Vespa Listrik ElettricaRide Honda CUV e:, Cocok Buat Mobilitas Harian
    Zenuar Yoga . 23 Des, 2024
  • First Ride New Honda PCX160: Penyempurnaan Bikin Nagih!
    First Ride New Honda PCX160: Penyempurnaan Bikin Nagih!
    Zenuar Yoga . 09 Des, 2024
  • Test Ride New Honda Scoopy: Gesit dan Irit Buat Belah Kemacetan Bali
    Test Ride New Honda Scoopy: Gesit dan Irit Buat Belah Kemacetan Bali
    Bangkit Jaya Putra . 26 Nov, 2024