Bahaya Fatal Microsleep, Lakukan Ini untuk Mencegahnya

microsleep

 

Salah satu penyebab kecelakaan fatal saat perjalanan ke luar kota adalah microsleep. Ya, situasi ketika pengemudi hilang kesadaran atau perhatian karena mengantuk. Umumnya kejadian ini berlangsung sepersekian detik namun akibatnya bisa fatal. Kerap ditemui, kecelakaan bermula dari pengemudi tidak sadarkan diri atau terlelap sesaat yang membuat kehilangan kendali hingga terjadi kecelakaan.

Beberapa penyebab microsleep diantaranya kurangnya waktu tidur. Bisa akibat begadang, obesitas, efek samping dari obat-obatan yang dikonsumsi dan pengaruh dari penyakit seperti diabetes dan tekanan darah tinggi. Microsleep juga terjadi karena menurunnya kualitas tidur misal karena insomnia atau sleep apnea.

Pengemudi yang dikejar waktu biasanya tidak menyadari badannya memberikan tanda-tanda untuk beristirahat. Ciri-ciri ketika mengalami microsleep antara lain kelopak mata terasa berat dan berkedip secara berlebihan. Selain itu terasa mata terbuka namun pandangan kosong, menguap terus menerus hingga hilang fokus dan konsentrasi. Kementerian Kesehatan beberapa waktu lalu membagikan cara mencegah microsleep saat berkendara.

Baca Juga: Cara Bawa Mobil Bertransmisi Manual yang Benar Agar Komponen Awet

 

sleep

Langkah pertama, pastikan sudah beristirahat atau tidur yang cukup. Tubuh biasanya menyesuaikan pola tidur yang kurang lebih sama setiap harinya. Pastikan tidur selama 7 sampai 9 jam dan tidak berkendara mendekati atau saat waktu tidur. Rencana perjalanan dengan mengatur jam berkendara dan beristirahat di rest area. Ini untuk mendapatkan istirahat yang cukup agar bisa berkendara aman.

Langkah kedua, mendengarkan musik untuk membantu tetap terjaga. Ini digunakan untuk membangun mood pendengar. Selain itu mendengarkan musik bisa mengusir rasa penat atau kantuk. Perhatian tersendiri, jangan mendengarkan musik dengan volume terlalu kencang karena dapat mengganggu konsentrasi.

Langkah ketiga, apabila terasa sangat mengantuk, segera menepi dan beristirahat. Ini menjadi satu-satunya cara yang bisa dilakukan dan pastikan tempat berhenti ada di area yang aman dan sudah disediakan. Lakukan peregangan otot untuk melemaskan rasa kaku setelah mengemudi lama. Tidur yang cukup hingga segar kembali dan lanjutkan perjalanan.

Langkah keempat, berbincang dengan teman perjalanan. Mengemudi seorang diri dapat menciptakan rasa kantuk yang dipicu rasa bosan. Teman seperjalanan, baik keluarga atau orang lain, bisa menemani perjalanan. Jika ada tanda microsleep muncul, teman seperjalanan dapat menyarankan untuk menepi atau menjadi driver pengganti.

Langkah kelima, sebagai tindakan preventif, jangan lupa untuk memberikan perlindungan pada kendaraan lewat asuransi. Pastikan juga polis asuransi sudah melakukan perluasan jaminan. Ini untuk memberikan perlindungan maksimal untuk kendaraan, pengemudi, hingga penumpang. (Sta/Odi)

 

Baca Juga: Begini Cara Mengatur Bukaan Pedal Gas dan Kopling Mobil Manual yang Benar

Baca Semua

Artikel Unggulan

Artikel yang direkomendasikan untuk anda

Baca Semua

Mobil Unggulan

  • Yang Akan Datang

Artikel Mobil dari Carvaganza

  • LAPORAN EKSKLUSIF: Berkunjung Ke Pabrik AION, Melihat Bilah Baterai EV Dipelintir
    LAPORAN EKSKLUSIF: Berkunjung Ke Pabrik AION, Melihat Bilah Baterai EV Dipelintir
    Eka Zulkarnain H . Hari ini
  • LAPORAN EKSKLUSIF: Jelajah Pabrik Canggih AION di Guangzhou, Punya Teknologi Kelas Dunia
    LAPORAN EKSKLUSIF: Jelajah Pabrik Canggih AION di Guangzhou, Punya Teknologi Kelas Dunia
    Eka Zulkarnain H . Hari ini
  • IMX 2025 8VOLUTION Hadir di Semarang Akhir Pekan Ini, Buka Rangkaian Event Setahun
    IMX 2025 8VOLUTION Hadir di Semarang Akhir Pekan Ini, Buka Rangkaian Event Setahun
    Muhammad Hafid . Hari ini
  • Debut di Shanghai Auto Show 2025, Mobil-Mobil Ini Cocok Meluncur di Indonesia
    Debut di Shanghai Auto Show 2025, Mobil-Mobil Ini Cocok Meluncur di Indonesia
    Alvando Noya . Hari ini
  • Mengenal Jaecoo Lebih Dekat di OTO Mall Exhibition MKG 2
    Mengenal Jaecoo Lebih Dekat di OTO Mall Exhibition MKG 2
    Anindiyo Pradhono . Hari ini

Artikel Mobil dari Oto

  • Berita
  • Artikel Feature
  • Advisory Stories
  • Road Test
  • BYD Yangwang U8L: SUV Super Mewah yang Bisa Mengapung, Incaran Baru Para Sultan!
    BYD Yangwang U8L: SUV Super Mewah yang Bisa Mengapung, Incaran Baru Para Sultan!
    Alvando Noya . Hari ini
  • Daihatsu Bangun Pusat Pelatihan Otomotif Nasional di Subang, Dukung SMK Vokasi Modern
    Daihatsu Bangun Pusat Pelatihan Otomotif Nasional di Subang, Dukung SMK Vokasi Modern
    Alvando Noya . Hari ini
  • Cocok untuk Mobil Elektrifikasi, Bridgestone Sediakan Promo Turanza 6 Enliten
    Cocok untuk Mobil Elektrifikasi, Bridgestone Sediakan Promo Turanza 6 Enliten
    Anjar Leksana . Hari ini
  • Ajak Konsumen Ganti Oli, Mobil Lubricants Kasih Iming-iming Emas dan Smartphone
    Ajak Konsumen Ganti Oli, Mobil Lubricants Kasih Iming-iming Emas dan Smartphone
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • IEE Series 2025: Suguhkan Inovasi Energi Masa Depan Lewat The Battery Show Indonesia
    IEE Series 2025: Suguhkan Inovasi Energi Masa Depan Lewat The Battery Show Indonesia
    Zenuar Yoga . Hari ini
  • Seleksi Low SUV Incaran Bulan Ini, Ada Rush, BR-V, Terios, Stargazer X, Xpander Cross
    Seleksi Low SUV Incaran Bulan Ini, Ada Rush, BR-V, Terios, Stargazer X, Xpander Cross
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Daftar Harga Model LCGC Incaran Terbaru, Ada Sigra, Calya, Agya, Ayla, dan Brio Satya
    Daftar Harga Model LCGC Incaran Terbaru, Ada Sigra, Calya, Agya, Ayla, dan Brio Satya
    Setyo Adi Nugroho . Hari ini
  • Sebelum Beli, Simak Fakta Tentang Ford Everest Sport Next-Gen
    Sebelum Beli, Simak Fakta Tentang Ford Everest Sport Next-Gen
    Muhammad Hafid . 24 Apr, 2025
  • Alasan-alasan Wuling Almaz RS Pro Hybrid Cocok Dijadikan Mobil Keluarga
    Alasan-alasan Wuling Almaz RS Pro Hybrid Cocok Dijadikan Mobil Keluarga
    Setyo Adi Nugroho . 24 Apr, 2025
  • Harga Bekas Volkswagen Tiguan Allspace 1,4 Turbo Kini Terjangkau 
    Harga Bekas Volkswagen Tiguan Allspace 1,4 Turbo Kini Terjangkau 
    Anjar Leksana . 21 Apr, 2025
  • Pentingnya Ganti Oli Kompresor AC Mobil Secara Rutin
    Pentingnya Ganti Oli Kompresor AC Mobil Secara Rutin
    Muhammad Hafid . 15 Apr, 2025
  • Waspada Bahu Jalan dan Pahami Aturannya
    Waspada Bahu Jalan dan Pahami Aturannya
    Setyo Adi Nugroho . 28 Mar, 2025
  • Lawan Kantuk saat Perjalanan Mudik, Pakai Cara Ini
    Lawan Kantuk saat Perjalanan Mudik, Pakai Cara Ini
    Setyo Adi Nugroho . 27 Mar, 2025
  • 5 Hal yang Mesti Disiapkan saat Mudik Bareng si Kecil Pakai Mobil Pribadi
    5 Hal yang Mesti Disiapkan saat Mudik Bareng si Kecil Pakai Mobil Pribadi
    Anjar Leksana . 26 Mar, 2025
  • Tips Berkendara Nyaman dan Aman Selama Puasa Ramadhan
    Tips Berkendara Nyaman dan Aman Selama Puasa Ramadhan
    Alvando Noya . 18 Mar, 2025
  • Road Test Hyundai Tucson 1.6T-GDi HEV: Seperti Nyetir EV!
    Road Test Hyundai Tucson 1.6T-GDi HEV: Seperti Nyetir EV!
    Anjar Leksana . 09 Apr, 2025
  • Road Test Mazda CX-80 PHEV: Performa Andal di Medan Pegunungan!
    Road Test Mazda CX-80 PHEV: Performa Andal di Medan Pegunungan!
    Muhammad Hafid . 22 Mar, 2025
  • Road Test Haval Jolion Ultra HEV: Enak Buat ke Luar Kota
    Road Test Haval Jolion Ultra HEV: Enak Buat ke Luar Kota
    Alvando Noya . 13 Mar, 2025
  • Test Drive BYD Sealion 7: Di Mana Letak Kelebihannya?
    Test Drive BYD Sealion 7: Di Mana Letak Kelebihannya?
    Eka Zulkarnain . 03 Mar, 2025
  • First Drive Chery Tiggo Cross: Mengancam Lawan dengan Paket Fitur dan Harga!
    First Drive Chery Tiggo Cross: Mengancam Lawan dengan Paket Fitur dan Harga!
    Setyo Adi Nugroho . 12 Feb, 2025